Pekan kedua dalam UTS semester II di Unpas. Saya jadi teringat situasi UTS dan UAS pada semester I kemaren, sangat memprihatinkan. Kerjasama, membuka catatan ‘terlarang’, menulis catatan pada kursi ujian, hingga teknik melihat jawaban via hp begitu populer dan dilakukan oleh mayoritas peserta ujian saat itu. Saya tak mengatakan semua peserta, karena memang masih ada beberapa mahasiswa yang menjaga komitmen untuk tetap berusaha dengan hasil pikirannya sendiri. Tapi tetap saja, kelompok pertama adalah yang menjadi dominan.
Langganan:
Postingan (Atom)
Memeluk Kenangan
Saat aku mencoba melupakan namun gagal, Saat itulah aku memutuskan untuk berhenti melupakan. Berdamai. Merangkai kisah dalam ...
-
Hari Ahad lalu (10 Februari 2013) saya iseng maen ke Gramedia di Jalan Merdeka Bandung. Keliatan banget yah lagi nggak ada kegiatan, samp...
-
Alhamdulillah, akhirnya saya bisa punya rumah sendiri. Prikitieew. Mau tau ceritanya?? Yah, dengan uang pas-pasan, salah-satu alterna...
-
Mendengar nama Zamzam, sebagian besar orang akan langsung membayangkan satu sosok yang begitu dekat dengan Alqur'an. Lantunan tilawah...